Sunday, May 27, 2012

Negara Pengonsumi Mie Instan Terbanyak

| Sunday, May 27, 2012 | 0 comments
Bismillahirrohmaanirrohiim. Bismillaahilladzii Laa Yadzurruu Ma'asmihii Syai'un Fil ardzii Walaa Fissamaa'i Wahuwassamii'ul 'aliim. Tulisan ini membahas tentang Negara Pengonsumi Mie Instan Terbanyak, silahkan dibaca dengan seksama semoga bisa menginspirasi dan bermanfaat bagi kita.

Negara Pengonsumsi Mie Instan Terbanyak- Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alam. Dan negara yang paling kaya akan sumber daya alam laut. Karena sebagian besar wilayah Indonesia adalah lautan. Namun siapa sangka Indonesia menempati urutan ke dua perihal mengkonsumsi mie instan.

Dari rilis World Instant Noodle Corporation, Cina menempati urutan pertama mengonsumsi mie instan yaitu 42,5 miliar paket mie instan pada tahun lalu, jumlah ini 43% dari konsumsi mie instan yang dimakan seluruh dunia. Berarti ada 100 juta kemasan mie instan yang dikonsumsi di Cina setiap harinya. Namun yang mengejutkan adalah konsumsi mie instan di Cina per orang hanya 32 paket per tahun. Sementara Korea Selatan mengonsumsi 69 mie instan per orang, dan Indonesia ada di posisi dua dengan 63 kemasan mie instan per tahun per orang, dan Jepang 39,9 kemasan mie instan per orang per tahunnya. Apakah anda termasuk pengonsumsi mie instan setiap hari? Berapa bungkus yang anda habiskan setiap tahun?
Jika anda merasa tulisan tentang Negara Pengonsumi Mie Instan Terbanyak baik dan menguntungkan bagi anda maupun orang lain silahkan diCOPAS, kami akan bangga. Karena satu COPAS mudah-mudahan dicatat sebagai AMAL kebaikan. Dan satu klik DONASI, kami rasa tidak menjadi beban bagi anda, guna membangun blog ini agar lebih baik lagi, kami tahu anda ahli SODAQOH.
Silahkan share Negara Pengonsumi Mie Instan Terbanyak melalui tautan di bawah ini.

0 comments:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Post a Comment

 
© Copyright 2012|3. News, Aneh, Aktual & Terkini . All rights reserved | News, Aneh, Aktual & Terkini is proudly powered by Blogger.com